Kenapa Bunga Buah Naga Gagal Menjadi Buah? Inilah Cara Mengatasinya

Posted on

Kenapa Bunga Buah Naga Gagal Menjadi Buah? Inilah Cara Mengatasinya

Kenapa bunga buah naga gagal menjadi buah? Inilah cara mengatasinya – buah naga ialah buah yang tergolong kedalam jenis kaktus yang berasal dari marga hylocereus dan juga selenicereus. Buah ini asalnya dari amerika tropis, yakni amrika selatan dan amerika tengah serta meksiko. Sekarang, buah ini sudah menyebar dan banyak yang menanam di sejumlah Negara benua asia, termasuk pula Indonesia.

Kenapa Bunga Buah Naga Gagal Menjadi Buah

Ketika pertama kali dibawa ke asia, yakni Vietnam semenjak tahun 1870. Tanaman buah naga dipercaya sebagai tanaman hias yang saat itu bisa membawa berkah bagi yang memilikinya.
Oleh sebab itu, buah tersebut selalu diletakkan di tangahnya patung naga yang warnanya hijau di meja altar. Buah yang warnanya merah tersebut akan terlihat mencolok sekali diantara patung naga yang warnanya hijau. Kebiasaan tersebut membuat buah tersebut akhirnya menjadi terkenal nama buah naga.

Buah naga adalah buah yang lumayan popular sebab selain penampilannya menarik, buah naga mempunyai rasa lezat dan kandungan gizinya baik untuk tubuh manusia. Oleh sebab itu, banyak petani yang tertarik guna dikembangkan.

Akan tetapi, petani yang masih pemula mengalami kegagalan ketika mengembangkan tanaman buah naga. Sebab bunga buah naga yang tumbuh tersebut kadang gagal menjadi bakal buah. Sehingga tak mengherankan mereka yang sudah menanam serta merawatnya dengan baik tanaman tersebut.

Mereka pun mengikuti cara untuk menanam buah naga. Bunganya pun banyak yang tumbuh pada pohon. Untuk mengetahuinya lebih lanjut kenapa bunga buah naga gagal menjadi buah? Inilah cara mengatasinya.

1. Petani tidak melakukan pemangkasan

Salah satu alasan umumnya sebagai penyebab bunga buah naga yang tak mau berubah jadi buah ialah petani tidak melakukan pemangkasan. Padahal, tanaman tersebut harus memangkas di cabang-cabangnya supaya taka da cabang tanaman bisa tumbuh dengan terlalu panjang.
Cabang tanaman yang sudah tumbuh panjang sekali maka akan meangambil nutrisi tanaman yang harusnya dipakai pembentukan buah. Sehingga, tanaman ini perlu rutin dilakukan pemangkasan cabangnya.

2. Adanya serangan hama

Btang tanaman buah naga memang cenderung lebih kebal terhadap hama. Akan tetapi, untuk buahnya ini berbeda dengan batangnya yang cenderung rentan terhadap hama. Bunga buah naga masih dapat rontok bila memperoleh serangan hama.

Kadang, hama yang menyerang buah naga memakan bakal buah yang sudah terbentuk. Hal tersebut akan mengakibatkan bunga buah naga gagal berbuah jadi buah. Nah, cara yang dapat dijalankan yakni mengendalikan hama, seperti menggunakan pestisida.

3. Bunga rontok sebab faktor alam

Ada juga sejumlah bunga yang ada diluar kehendak manusia. Bunga uah nagar ternyata dapat rontok pula sebab faktor alam. Seperti cuaca ekstrim, hujan terlalu sering dan besar dll.
Bunga yang basah menjadi kesulitan guna melakukan penyerbukan. Hal tersebut cara mengatasinya memakai penutup plastic guna melindungi buah naga.

4. Tanaman buah naga tak terkena sinar matahari

Tanaman memerlukan sinar matahari guna melakukan proses fotosintesis. Proses tersebut akan membuat tanaman dapat membuat dan menyimpan sendiri cadangan makanannya.
Bila tanaman buah naga tersebut tak terkena sinar matahari, maka tanaman tak akan tumbuh secara baik dna bunganya menjadi gagal jadi buah. Kesalahan yang umum ini terhalang tumbuhan lain jadi lebih besar maupun merambat di tanaman besar serta pagar yang tertutup.

Karakteristik Buah Naga dan Manfaatnya

Buah naga ialah tanaman yang lumayan diminati masyarakat. Buah ini paling digemari masyarakat Indonesia. Sebab mempunyai rasa yang enak dan juga manfaatnya yang besar sekali bagi tubuh sehingga membuat buah tersebut kerap dikonsumsi masyarakat Indonesia. Selain itu, karena bentuknya yang unik ini sehingga tak jarang bila buah naga digunakan menjadi hiasan dipekarangan rumah.

Tanaman tersebut mirip dengan pohon kaktus ya sobat, warna batangnya hijau dan mempunyai duri banyak. Nantinya duri tersebutlah yang akan membuat buah naga mengalami pertumbuhan. Selain itu, buah naga bentuknya ini ulat dan oval disertai kulit yang sama dengan kulit naga.
Tanaman aga bisa hidup secara baik di daerah dataran rendah maupun daerah yang mempunyai suhu lumayan panas. Seperti contoh tepi pantai. Tanaman tersebut sebenarnya dapat tumbuh di media tanah yang kondisinya apa saja. akan tetapi, mereka rakus sekali terhadap unsur hara, sehingga untuk kalian yang memberikan nutrisi dalam tanah sebelum ditanamai bibit naga.

Buah naga tergolong kedalam tanaman yang tangguh sekali, mereka pun jarang terjangkit hama. Namun, tanaman naga ini pun terbilang manja. Secara umum mereka sulit berbuah bila tidak mendapat bantuan orang lain dalam proses perkawinan. Ole karena itu, bagi petani yang masih pemula kerap meperoleh tanaman naganya berbunga akan tetapi gagal berbuah.

Beberapa manfaat dari buah naga sendiri diantaranya meningkatkan metabolisme tubuh serta menjaga kesehatan jantung. Mencegah kanker usus, lalu kencing manis dan juga diet. Menambah darah, kesehatan mata, mencegah demam badan, menguatkan otak dan juga mencegah terhadap masuknya sejumlah penyakit dalam tubuh manusia. Kalian bila mengonsumsi buah naga akan mendapatkan sejumlah manfaat bagi tubuh terhadap berbagai penyakit.

Jadi, Kenapa bunga buah naga gagal menjadi buah? Inilah cara mengatasinya. Hal ini dikarenakan sebab bunga naga rontok sebelum ia menjadi bakal buah. Ada faktor yang menjadi penyebab hal ini. akan tetapi secara umum sebab tak adanta bantuan dari pihak petani dalam melakukan penyerbukan. Sekian dulu artikel kali ini semoga bermanfaat.

Baca juga: