Cara Menangkap Merpati Liar Bagi Pemula
Cara Menangkap Merpati Liar Bagi Pemula – Merpati liar sebetulnya bukan salah satu jenis dari merpati , akan tetapi merpati liar di masukan dalam kategori lingkungan hidup si merpati itu sendiri. Karena dalam habitatnya, merpati termasuk burung yang senang hidup di alam bebas,namun di indonesia merpati malah jarang sekali hidup di alam liar dan lebih sering di temukan di rumah-rumah masyarakat ataupun di beberapa tempat penangkaran pengembangbiakan merpati.
Teknik Menangkap Merpati Liar
Berikut adalah cara menangkap merpati liar :
1. Gunakan Alat Perangkap khusus
Kalian bisa menggunakan perangkap khusus, perangkap ini biasanya masih di gunakan oleh beberapa orang yang di percaya masih efektif untuk menangkap merpati liar.
2. Gunakan alat perangkap tradisional
Cara ini hampir sama dengan cara menangkap dengan alat khusus hanya saja biasanya orang-orang menangkap menggunakan perangkap tradisional yang terbuat dari bambu /batu atau peralatan tradisional lainnya.
3. Gunakan perangkap kandang
Kalian bisa menggunakan perangkap kandang , perangkap ini berupa kandang / sarang kurung yang biasa di pakai untuk sangkar burung hias atau pekicau. Atau juga bisa menggunakan perangkap kandang ayam.
4. Gunakan pancingan makanan
Dengan menggunakan makanan kesukaan merpati seperti jagung kering, biasanya apabila di pancing menggunakan makanan, merpati akan mudah mendekat. Setelah mendekat kita bisa menangkapnya menggunakan perangkap ataupun kita bisa simpan makanannya di kandang.
5. Gunakan pancingan lawan jenis
Menggunakan pancingan lawan jenisbiasanya lebih ampuh untuk menangkap merpati jantan , saat kita melihat ada merpati liar terbang dekat rumah kita cukup kita pegang merpati betina dan biarkan merpati betina akan mengepakkan sayapnya untuk memberi kode kepada merpati jantan. Jika berhasil , merpati jantan akan mendekat dan menghampiri merpati betina kita.
6. Gunakan pancingan burung lain
Menggunakan pancingan burung lain terkadang bisa berhasil untuk beberapa jenis merpati, yaitu dengan membiarkan merpati jenis lain atau burung jenis lain yang kita simpan di dekat pohon atau tempat yang lebih tinggi tujuannya agar menarik perhatian si merpati.
7. Gunakan siulan
Memakai siulan bisa digunakan untuk memanggil sejumlah merpati. Panggilan berupa siulan itu telah terbukti bisa mendekatkan merpati liar kepada kita. Lalu kita bisa langsung menangkapnya dengan alat atau tangan setelah dekat.
8. Gunakan panggilan
Cara ini hampir sama dengan cara menggunakan siulan, namun kita coba menggunakan panggilan, tiap daerah biasanya mempunyai cara masing-masing dalam memanggil ataupun membuat panggilan yang menarik merpati, bisa dengan cara menirukan bunyi merpati sampai memanggil-manggil nama merpati.
9. Gunakan jaring
Cara ini bisa di bilang cara yang memaksakan dan juga terlalu sadis untuk burung, namun dengan menggunakan jaring adalah cara yang efektif untuk menangkap si merpati. Caranya dengan menyimpan jebakan jaring tipis antara 2 pohon yang nanti akan membuat apabila ada merpati lewat dia akan menabrak jaring dan tersangkut di jaring. Atau juga bisa dengan melemparkan jaring tipis kecil ke merpati yang sedang hinggap.
10. Gunakan lem perekat
Cara ini memang tidak terlalu di sarankan akan tetapi memang akan efetif, yaitu dengan memberikan lem perekat di daerah yang kemungkinan si merpati akan hinggap, usahakan lem perekat yang tidak terlalu kuat arena akan membuat si merpati terjebakdisana.
11. Gunakan sesuatu yang menarik perhatian
Dengan menarik perhatian si merpati, bisa menggunakan beberapa cara seperti tepukan tangan ataupun panggilan-panggilan yang membuat si merpati penasaran ingin mendekati sumber suara.
12. Gunakan suara burung palsu
Disinikita menggunakan suara burung palsu , baik suara burung merpati atau suara burung lain yang akan membuat si merpati tertarik untuk mendekat. Suara burungnya bisadi handphone atau kita menirukan suara beberapa jenis burung.
13. Jauhkan dengan kucing
Apabila kita memang berniat ingin menangkap burung merpati pastikan ada di dekat kita sedang tidak ada kucing, karena burung biasanya takut dengan kucing.
14. Menggunakan Air / minuman
Hampir sama dengan menyediakan makanannya,Buatlah sebuah tempat yang cukup untuk menampung air agar si merpati mau mendekat untuk meminum air. Bila si merpati mendekat barulah kita coba untuk menangkap merpati.
15. Gunakan pepohonan
Pepohonan biasanya dijadikan tempat merpati untuk bertengger , jadi gunakan kesempatan ini untuk menyimpan jebakan di antara pepohonan baik itu perangkap ataupun sarang burung buatan.
16. Dekatkan dengan yang dia sukai
Kalian bisa dengan cara memberikan apa yang dia sukai baik makanan, minuman ataupun sesuatu yang menarik si merpati untuk mendekat.
17. Pancing dengan getah karet / air sabun
Cara ini kurang di anjurkan karena akan menyakiti si merpati, caranya yaitu bisa dengan campurkan getah karet / air sabun dan di masukan ke dalam semprotan untuk memandikan merpati, jika sudah lalu semprotkan ke sayap burung. Cara ini di lakukan agar sayap si merpati basah dan susah untuk terbang sehingga kita lebih mudah untuk menangkapnya. Dilarang karena takutnya si campuran air sabun / getah bisa mengenai mata si burung.
18. Jauhkan dari ranjau duri
Cara ini bisa di bilang cara agar si merpati tidak menjauh dari rumah kita, karena biasanya merpati selalu hinggap di tempat-tempat yang enak untuk bertengger bila di dekat kita ada ranjau duri atau yang mirip dengan ranjau duri. Hal ini akan membuat si merpati tidak akan mendekat dengan kita.
Itulah pembahasan tentang Cara Menangkap Merpati Liar Bagi Pemula. Semoga bermanfaat.
Baca juga: